Pendaftaran PPK dan PPS Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur Tahun 2018

Banyuwangi - Berdasarkan Keputusan KPU Provinsi Jawa Timur Nomor : 1/PP.01.3-Kpt/Prov/VIII/2017 tentang Tahapan, Program, dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur Tahun 2018, KPU Kabupaten Banyuwangi membuka Pendaftaran Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) dalam rangka Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur Tahun 2018 mulai tanggal 12 Oktober 2017 sampai dengan 21 Oktober 2017.
Adapun pengumuman, persyaratan dan formulir-formulir pendaftaran dapat didownload pada file dibawah ini: 

Comments

Popular posts from this blog

UU DAN PERATURAN TENTANG PEMILU

CARA MENGUBAH FILE MICROSOFT OFFICE KE PDF